Penjelasan Rukun Iman Dan Rukun Islam Lengkap Yang Harus Kamu Hapalkan
TABIRDAKWAH - Assalam untuk semua, pada kesempatan yang baik ini kami ingin bagikan artikel mengenai Penjelasan Rukun Iman Dan Rukun Islamyang semoga bisa menambah pengetahuan kita mengenai akidah Islam yang benar dan bisa mengaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari
Penjelasan Rukun Iman Dan Rukun Islam ini kita kutip dari sumber kitab safinah yang merupakan kitab populer anak pesantren ( santri ) ahlussunah waljama`ah yang memang menjadi rujukan ulama ulama sekarang.
Penjelasan Rukun Iman Dan Rukun Islam
Penjelasan Rukun Iman Dan Rukun Islam ini kita kutip dari sumber kitab safinah yang merupakan kitab populer anak pesantren ( santri ) ahlussunah waljama`ah yang memang menjadi rujukan ulama ulama sekarang.
Penjelasan Rukun Iman Dan Rukun Islam
Penjelasan Rukun Iman Dan Rukun Islam
Secara sedarhana, Rukun Iman berarti hal-hal yang harus dilakukan agar orang tersebut dapat dikatagorikan orang yang beriman. Sedangkan Rukun Islam adalah hal-hal yang harus dilakukan atau dipenuhi agar orang tersebut dapat dikatakan orang Islam. Rukun Iman merupakan pondasi Muslim dalam beragama Islam, dasar pondasi ini setiap muslim maupun muslimat harus mengetahuinya, dan sedikit-sedikit diaplikasikan dalam beragama Islam, ketika seseorang memutuskan untuk beragama Islam maka harus menaati semua rukun iman yang telah ditentukan, lalu apa saja rukun iman tersebut? baiklah, dalam Islam ada 6 rukun iman, selengkapnya berdasarkan kitab safinah adalah sebagai berikut
Penjelasan Rukun Iman
Arkaanul Iimaani Sittatun : An Tu'mina Billaahi , Wa Malaaikatihii , Wa Kutubihii , Wa Rusulihii , Walyaumil Aakhiri , Wabilqodari Khoyrihi Wasyarrihi Minalaahi Ta'aalaa .
Rukun-rukun Iman yaitu 6 : Bahwa engkau beriman dengan Allah , dan para Malaikatnya , dan kitab-kitabnya , dan para Rosulnya , dan hari akhir , dan taqdir baiknya dan taqdir buruknya dari Allah Ta'ala.
(فصل ) أركان الإيمان ستة: أن تؤمن بالله ، وملائكته، وكتبه ، وباليوم الآخر ، وبالقدر خيره وشره من الله تعالى .
Penjelasan Rukun Iman
Arkaanul Iimaani Sittatun : An Tu'mina Billaahi , Wa Malaaikatihii , Wa Kutubihii , Wa Rusulihii , Walyaumil Aakhiri , Wabilqodari Khoyrihi Wasyarrihi Minalaahi Ta'aalaa .
Rukun-rukun Iman yaitu 6 : Bahwa engkau beriman dengan Allah , dan para Malaikatnya , dan kitab-kitabnya , dan para Rosulnya , dan hari akhir , dan taqdir baiknya dan taqdir buruknya dari Allah Ta'ala.
Rukun Iman ini urutan nya seperti tertera diatas.
Ini dilandaskan pada sejarah keberadaannya, yaitu Allah SWT adalah mula dari segala mula, lalu Allah SWT menciptakan malaikat, dan dunia beserta isinya. Lalu Allah SWT menetapkan aturan-aturan atau yang tertulis dalanm kitab-kitab suci Allah lalu kemudian diwahyukan kepada para Rasulnya lalu kita harus mempercayai hari akhir sesuai ajaran para Rasul dan percaya bahwa ketentuan Allah itu benar adanya
Ini dilandaskan pada sejarah keberadaannya, yaitu Allah SWT adalah mula dari segala mula, lalu Allah SWT menciptakan malaikat, dan dunia beserta isinya. Lalu Allah SWT menetapkan aturan-aturan atau yang tertulis dalanm kitab-kitab suci Allah lalu kemudian diwahyukan kepada para Rasulnya lalu kita harus mempercayai hari akhir sesuai ajaran para Rasul dan percaya bahwa ketentuan Allah itu benar adanya
Rukun iman ada enam, yaitu:
1. Beriman kepada Allah SWT.
2. Beriman kepada sekalian Mala'ikat
3. Beriman dengan segala kitab-kitab suci.
4. Beriman dengan sekalian Rosul-rosul.
5. Beriman dengan hari kiamat.
6. Beriman dengan ketentuan baik dan buruknya dari Allah SWT.
Penjelasan Rukun Islam
Rukun Isalam adalah serangkaian kegiatan ritual wajib yang harus dilakukan ketika seseorang menyatakan dirinya masuk Islam. rukun iman harus dilakukan oleh setiap muslim dan muslimat, selengkapnya dalam kitab safinah adalah
(فصل) أركان الإسلام خمسة : شهادة أن لاإله إلاالله وأن محمد رسول الله وإقام الصلاة ، وإيتاء الزكاة , و صوم رمضان ، وحج البيت من استطاع إليه سبيلا .
Cara Bacanya: Arkaanul Islaami Khomsatun : Syahaadatu An Laa Ilaaha Illallaahu Wa Annna Muhammadan Rosuulullaahi , Wa Iqoomushsholaati , Wa Iitaauzzakaati , Wa Shoumu Romadhoona , Wa Hijjul Baiti Man Istathoo'a Ilaihi Sabiilan .
Artinya adalah: Rukun-rukun Islam yaitu 5 : Bersaksi bahwa tiada Tuhan selain Allah dan bahwa Muhammad utusan Allah , dan Mendirikan Sholat , dan Memberikan Zakat , dan Puasa Bulan Romadhon , dan Pergi Haji bagi yg mampu kepadanya berjalan .
Baca Juga: Doa Sesudah Wudhu Teks Arab dan Arti Perkata / Perkalimat
(Fasal Satu)
Rukun Islam ada lima perkara, yaitu:
1. Bersaksi bahwa tiada ada tuhan yang haq kecuali Allah SWT dan Nabi Muhammad SAW adalah utusanNya.
2. Mendirikan sholat (lima waktu).
3. Menunaikan zakat.
4. Puasa Romadhan.
5. Ibadah haji ke baitullah bagi yang telah mampu melaksanakannya.
Nah, itulah sedikit penjelasan mengenai Penjelasan Rukun Iman Dan Rukun Islamyang mampu kita sajikan untuk anda semuanya, semoga ada manfaatnya
(Fasal Satu)
Rukun Islam ada lima perkara, yaitu:
1. Bersaksi bahwa tiada ada tuhan yang haq kecuali Allah SWT dan Nabi Muhammad SAW adalah utusanNya.
2. Mendirikan sholat (lima waktu).
3. Menunaikan zakat.
4. Puasa Romadhan.
5. Ibadah haji ke baitullah bagi yang telah mampu melaksanakannya.
Nah, itulah sedikit penjelasan mengenai Penjelasan Rukun Iman Dan Rukun Islamyang mampu kita sajikan untuk anda semuanya, semoga ada manfaatnya